Monitoring Pengelolaan Sampah di Rumah Sedekah Sampah Sholihin Argosari Sedayu

Selasa 6 September 2022 Monitoring Pengelolaan Sampah di Dusun Klangon. Rumah Sedekah Sholihin adalah salah satu contoh pengelolaan sampah yang aktif di tingkat pedukuhan. Penjualan sampah dilakukan 2 bulan sekali warga datang membawa sampah yang sudah dipilah pilah dari rumah tangga masing masing dan ada juga pengurus mengambil ke warga. Rumah Sedekah Sholihin Klangon ini menerima berbagai sampah An organik contohnya kain pakaian yang tidak terpakai atau bekas , botol, kaca dan sampah lainnya
#Kegiatan ini dihadiri oleh#
1. Panewu Sedayu :  Bpk Anton Yulianto AP.MIP
2. Jawatan Sosial  : Ibu Budi Mulyani SH
3. TKSK Kap Sedayu
4. TKPK kap Sedayu
5.  Ibu Elsita selaku Bendahara Rumah Sedekah Sholihin Klangon Argosari Sedayu
6.  Fasilitator DLH Kap Sedayu